Skip to main content

Posts

Menambang Ethereum Kini Tak Lagi Menguntungkan

Laporan CNBC pada 13 November 2018 mengungkapkan bahwa menambang cryptocurrency ether (ETH) menggunakan sistem komputer berdaya tinggi tidak lagi menguntungkan. Dilansir dari BTCManager, jika laporan terbaru CNBC itu dapat dipercaya maka hari-hari penambangan “emas”  cryptocurrency  akan menjadi kisah masa lalu, karena kegiatan ini tidak lagi menguntungkan. Penggemar kripto akan mengenang euforia selama kripto terus menguat ( bull run ) tahun lalu, yang menunjukkan hampir semua cryptocurrency  mencapai nilai tertinggi atau ATH-nya dan menarik banyak perhatian dunia. Hiruk-pikuk kripto juga mengubah banyak pemikiran ke arah bisnis cryptocurrency , yang setiap orang dapat memasang  rig  penambangan di ruang bawah tanah atau asrama mereka dan mendapatkan mata uang digital secara online. Namun, analisis terbaru oleh  Susquehanna mengungkapkan bahwa penambangan eter tidak lagi menguntungkan karena laba turun jauh dari sekitar US$ 150 per bulan pada musim panas lalu (Juni-Agustus) ke
Recent posts

Analisis Harga Mata Uang Kripto

Halo Bitcoiners! Harga Bitcoin  turun sebanyak 14% dalam 30 hari terakhir. Harga tertinggi Bitcoin menyentuh Rp108.500.000 dan terendah Rp83.000.000 dan saat ini berada pada angka Rp95.274.000. Sementara itu,  harga Ethereum  turun 23% dalam 30 hari terakhir. Harga tertinggi Ethereum adalah Rp8.537.000 dan terendah Rp6.243.000, dan saat ini harga Ethereum berada di angka Rp6.800.000. Bitcoin & Cryptocurrency Resmi Menjadi Subjek Perdagangan Berjangka Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) kini telah meresmikan aset kripto sebagai komoditas atau subjek perdagangan berjangka. Bappebti telah berkolaborasi dengan Luno dan lainnya dalam empat bulan terakhir sebelum memutuskan regulasi ini. Kami di Luno akan terus bekerjasama dengan Bappebti dan jajaran regulator lainnya dan memberikan kabar terbaru kepada seluruh pelanggan kami.

NEWS: Pemerintah Negara Bagian Virginia Beach U.S Berikan Bantuan Dana Pada Perusahaan Bcause LLC Untuk Mining Bitcoin

Mining Farm RZBlog - sobat RZBlog baru - baru ini ada berita sedikit menggembirakan untuk ekosistem pertambangan bitcoin, dimana pemerintah negara bagian Virginia Beach amerika serikat memberikan suntikan dana kepada Perusahaan Mining Bitcoin Bcause LLC untuk mendirikan mining farm di negara mereka, berikut berita lengkap nya yang RZBlog Kutip dari Coindesk.com Kota Virginia Pantai A.S. telah memberikan $ 500.000 untuk membantu mendirikan tambang bitcoin baru di daerah tersebut. Pada hari Selasa, Otoritas Pengembangan Pantai Virginia mengungkapkan bahwa mereka memberikan dana tersebut kepada Bcause LLC dalam upaya untuk membantu menghasilkan sebanyak mungkin pekerjaan di Virginia Beach. Tambang - yang saat ini dalam pembangunan tapi bisa dibuka segera setelah akhir bulan ini, menurut The Virginian-Pilot - didanai hampir mencapai $ 65 juta. Hibah adalah hal yang penting, menunjukkan semacam konvergensi antara upaya sektor publik untuk meningkatkan pertumbuhan pekerjaan dan

Review : Penyebab Harga Cryptocurrecy Turun Drastis

Rzblog - Sobat Rzblog beberapa hari ini kita di hadapkan penurunan harga pada semua cryptocurrecy besar seperti bitcoin (BTC), bitcoin cash (BCH), bitcoin Gold (BTG), Ethereum (ETH), dan beberapa coin lainnya.                      penurunan harga bitcoin Seperti terlihat pada screenshot website bitcoin.co.id diatas, rata - rata penurunan harga di rentang 20% - 40%, penurunan harga yang menurut Rzblog sangat drastis ini disebabkan oleh berita pelarangan bitcoin di beberapa negara khusus nya di indonesia, sobat bisa baca beritanya disini dan disini . Pelarangan penggunaan bitcoin ini mengakibatkan efek panic selling di kalangan pengguna,, yang berujung pada penjualan asset crypto mereka, pannic selling inilah yang menyebabkan harga anjlok.  Dalam kasus ini Rzblog menyarankan untuk hold/tunda penjualan asset crypto sobat karena masih adanya kemungkinan harga bitcoin dan coin crypto lainnya akan naik/stabil kembali. Dan apabila sobat tetap ingin menjual asset crypto yg

Infographic sejarah bitcoin

The History of Bitcoin rzblog - sobat rzblog,, bagi sobat yang Ingin mengetahui bagaimana sejarah perkembangan Bitcoin dari awal terciptanya hingga saat ini atau bahkan bagi yang baru kenal dunia cryptocurrency, Mari kita simak infographic dibawah yang disediakan oleh  Fried.com  yang rzblog kutip dari blog.bitcoin.co.id 

Tutorial Mining Dengan PC Sendiri

RZBlog - Well stelah lumayan lama vakum,, kali ini RZBlog akan ngasih tutorial untuk mining cryptocoin dengan PC,, ok gak usah panjang lebar ya sob,, langsung aja praktekin dan semoga berguna. >>> PERINGATAN : Mining dengan PC sendiri dapat menyebabkan overheat, hardware meleleh, response PC lambat, BSOD, dan tagihan listrik membengkak. #DWYOR  <<< 1. Download miner : cpuminer :  http://www.mediafire.com/download/fcv143sed7gxnqd/CPUminer.rar NVIDIA CUDAminer X11 : http://www.mediafire.com/download/676rzb99hudd0kp/NVIDIA_CUDA_x11_x13.rar NVIDIA CUDAminer Scrypt 64bit : http://www.mediafire.com/download/5ltclmxqsz4ku56/NVIDIA_CUDAminer_64bit.rar NVIDIA CUDAminer Scrypt 32bit : http://www.mediafire.com/download/zbflc27dpttracl/NVIDIA_CUDAminer_32bit.rar RADEON CGminer Scrypt 32/64bit : http://www.mediafire.com/download/cj44py8d0nijplg/RADEON_CGminer.rar RADEON SGminer Scrypt/X11 32/64bit : http://www.mediafire.com/download/zo1mdyb0j2twkj1/RADEON_SGminer.r

Mendapatkan bitcoin gratis di situs freebico.in

Kali ini saya akan membagikan kembali situs penghasil bitcoin yang sudah lama eksis di dunia bitcoin dimana akan membahas trik untuk mendapatkan banyak bitcoin dari situs freebitco.in. Sebelum itu mari bahas dulu sejenak tentang freebitco.in DAFTAR FREEBITCO.IN Freebitco.in adalah situs penghasil bitcoin gratis yang biasa disebut faucet. Situs ini bisa dibilang sudah lama eksis dan sampai sekarang masih tetap terpercaya sebagai salah satu faucet penghasil bitcoin. free bitcoin Freebitco.in juga sudah memiliki member yang cukup banyak yaitu sekitar 3 juta member lebih di seluruh dunia.Saya tidak mengada-ngada dengan ini, karena sobat bisa melihatnya sendiri ketika masuk ke situsnya dan mendaftarkan diri. Lalu sekarang bagaimana ? Sekarang akan saya bahas bagaimana mendapatkan bitcoin yang banyak dengan hanya satu situs ini saja yaitu freebitco.in. Bisa mendapatkan hingga 100.000 satoshi per hari atau bahkan 1 BTC yang kini setara dengan harga 14.